Berita Sekolah

🏗️ Progres Pembangunan Gedung MIM 1 PK Sukoharjo Terus Berjalan

  Sabtu, 29 Desember 2025— Alhamdulillāh, proses pembangunan gedung baru MI Muhammadiyah 1 Program Khusus (MIM 1 PK) Sukoharjo terus...

Siswa MIM 1 PK Sukoharjo Siap menyemarakkan OlympicAD ke-8 di Makassar melalui Dakwah Digital

Sukoharjo, 30 Januari 2025, salah satu siswa Madrasah Ibtidaiyah Muhammadiyah (MIM) 1 PK Sukoharjo, Insyaallah akan mengikuti lomba Dakwah Digital dalam rangka OlympicAD ke-8. Kegiatan ini merupakan ajang bergengsi yang diselenggarakan oleh Muhammadiyah untuk...

RAPAT KOORDINASI PERSIAPAN PENGECORAN LANTAI 2 MIM 1 PK SUKOHARJO BERSAMA KOMITE, GURU DAN KARYAWAN

Rapat Koordinasi (Rakor) Pembangunan Persiapan Pengecoran Lantai 2 MIM 1 PK Sukoharjo merupakan kegiatan penting yang diselenggarakan sebagai langkah awal memastikan kesiapan teknis dan nonteknis sebelum pelaksanaan pengecoran. Rakor ini dilaksanakan pada hari Rabu 29...

SEMARAK HAB KEMENAG KE-80 : GURU MIM 1 PK SUKOHARJO IKUTI LOMBA VOLI PUTRI

Sabtu, 27 Desember 2025, Guru MI Muhammadiyah 1 PK Sukoharjo (Wati Dwi Kasanah, S.Pd dan Astuti Ariyanti, S.Pd) ikuti lomba voli bergabung dengan team MI Swasta Kecamatan Sukoharjo untuk menyemarakkan kegiatan Hari Amal Bakti (HAB) Kemenag ke 80 Kabupaten Sukoharjo....

SIAP MENDUNIA : GURU MIM 1 PK SUKOHARJO IKUTI PELATIHAN MIPA BILINGUAL NASIONAL

Rabu – Sabtu, 17–20 Desember 2025, Guru MI Muhamamdiyah 1 PK Sukoharjo mengikuti pelatihan Guru MIPA Bilingual Nasional yang diselengarakan oleh Majelis Dikdasmen dan Pendidikan Non Formal (PNF) PP Muhammadiyah. Kegiatan tersebut bertempat di Hotel Aveon Yogyakarta....

Prestasi Membanggakan: MIM 1 PK Sukoharjo Raih 16 Medali di Kejurda Tapak Suci ke-8

MIM 1 PK Sukoharjo kembali menorehkan prestasi gemilang dalam ajang Kejuaraan Daerah (Kejurda) Tapak Suci ke-8 di Gelora Bung Karno, Sukoharjo. Pada kejuaraan bergengsi tingkat daerah yang diselenggarakan tanggal 22-23 Desember 2025, para atlet Tapak Suci madrasah...

Market Day MIM 1 PK Sukoharjo: Dari Kelas untuk Pengalaman Berharga

  Market Day MIM 1 PK Sukoharjo: Dari Kelas untuk Pengalaman Berharga Kegiatan classmeeting Market Day di MIM 1 PK Sukoharjo menjadi salah satu sarana pembelajaran bermakna dalam mengembangkan karakter siswa. Kegiatan ini dirancang tidak hanya sebagai ajang...

Membina Disiplin dan Mental Juara Siswa lewat Tapak Suci

Membina Disiplin dan Mental Juara Siswa lewat Tapak Suci Ekstrakurikuler Tapak Suci di MIM 1 PK Sukoharjo merupakan salah satu kegiatan unggulan yang berperan penting dalam pengembangan karakter siswa. Kegiatan ini dilaksanakan secara rutin setiap akhir pekan,...

MIM 1 PK Sukoharjo Sukseskan Gerakan Ayah Mengambil Rapor

MIM 1 PK Sukoharjo kembali menunjukkan komitmennya dalam membangun sinergi antara sekolah dan keluarga melalui kegiatan Gerakan Ayah Mengambil Rapor. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Sabtu, 20 Desember 2025, bertempat di lingkungan MIM 1 PK Sukoharjo, dengan...

MARKET DAY MENUMBUHKAN JIWA KERIRAUSAHAAN PADA SISWA MIM 1 PK SUKOHARJO

Semangat keceriaan dan jiwa wirausaha muda terpancar jelas di halaman MIM 1 Program Khusus (PK) Sukoharjo. Seluruh siswa terjun langsung dalam kegiatan Market Day, sebuah agenda rutin yang dirancang bukan sekadar untuk berjualan, melainkan sebagai laboratorium nyata...